LOMBA KRENOVA TINGKAT KABUPATEN PURBALINGGA

Bertempat di Aula Bappeda Kabupaten Purbalingga Pada Hari Sabtu Tanggal 27 Agustus 2016, kegiatan ini di Buka oleh Kepala Bappeda Kabupaten Purbalingga Ir. SETIYADI, M.Si. Dalam Rangka Hari Kebangkitan Teknologi Nasional ke 21 dan HUT RI ke 71. Kegiatan ini dimaksudkan untuk memberikan penghargaan atau anugerah kepada masyarakat Kabupaten Purbalingga baik secara individu maupun kelompok…

Read More

PLT. BUPATI BANTU REHAB PEMBANGUNAN BALAI DESA DAGAN

Plt. Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi, SE. B.Econ. MM. berikan bantuan untuk pembangunan rehabilitasi Balai Desa Dagan sejumlah Rp. 150 juta melalui Bantuan Keuangan Khusus (BKK). Selain bantuan pembangunan balai desa, Plt.Bupati juga sampaikan bantuan 269 paket rasbangga dari Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan, PMT ibu hamil dan balita dari Dinas Kesehatan, bantuan alat bantu…

Read More

BAPPELITBANGDA PERCEPAT FINALISASI ANGGARAN 2023

Kepala Bappelitbangda Kabupaten Purbalingga, Suroto meminta para fungsional pengampu OPD Bappelitbangda untuk mempercepat finalisasi anggaran 2023. Anggaran 2023 ini sempat mengalami penundaan finalisasi karena adanya kebijakan kenaikan BBM yang tidak dibarengi dengan kenaikan pendapatan. “Masing-masing pengampu harus inventarisasi permasalahan di OPD yang diampu, kondisi terakhir sehingga setelah terkumpul, kita bisa mengusahakan pencarian solusi dari masing-masing…

Read More

Perlancar Akses Prekonomian Dua Kecamatan Butuhkan Jembatan

PURBALINGGA,( dpu-binamarga ) – Untuk memperlancar roda perekonomian pedesaan khususnya aksesibilitas dan mobilitas angkutan barang supaya terjangkau oleh warga pelosok, masyarakat  dua kecamatan yakni Kecamatan Pengadegan serta Kecamatan Karangmoncol membutuhkan pembangunan jembatan. Warga Desa Pepedan Kecamatan Karangmoncol dan Desa Tegalpingen Kecamatan Pengadegan khususnya mengharapkan pembangunan jembatan di aliran Sungai Gintung. Pembangunan jembatan sangat mendesak dilaksanakan…

Read More

DESA SERANG JADI DSA TANPA SYARAT

Berbeda dengan desa-desa lainnya, Desa Serang Kecamatan Karangreja Kabupaten Purbalingga terpilih menjadi Desa Sejahtera Astra (DSA) tanpa syarat. Koordinator DSA dari PT Astra, Alexandra Dewi, mengatakan Desa Serang sudah memenuhi semua kriteria menjadi DSA dari berbagai aspek. “Astra mengembangkan beberapa klaster produk unggulan DSA, seperti klastrr kopo, pertanian, perikanan, klaster kreatif dan kerajinan,” imbuh Dewi…

Read More