TAMBAH BED BARU, BUPATI JANJI BANGUN GEDUNG BARU RSUD GOETENG

Dibuat pada Jumat, 05 Agustus 2016 PURBALINGGA  – Masih banyaknya keluhan masyarakat terkait kurangnya tempat tidur/bed di setiap rumah sakit umum (RS) yang ada di Purbalingga, berbagai upaya pemerintah kabupaten (Pemkab)  dalam waktu dekat akan segera dilakukan.  Selain membangun RS Panti Nugroho tiga lantai dengan anggaran Rp15 miliar, pada anggaran tahun 2017, Pemkab Purbalingga dalam Anggaran Penerimaan Dan…

Read More

PDRB KABUPATEN PURBALINGGA TAHUN 2014

Segala puji syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa karena rahmat dan kasih sayangnya publikasi Produk Domestik Regional Bruto Kabupaten Purbalingga Menurut Lapangan Usaha 2010-2014 berhasil diterbitkan. Buku ini merupakan kelanjutan dari penerbitan tahun-tahun sebelumnya yang disusun oleh BPS Kabupaten Purbalingga. Publikasi ini menyajikan tinjauan perkembangan perekonomian Kabubapten Purbalingga secara deskriptif. Dalam buku ini juga ditampilkan…

Read More

KECAMATAN DALAM ANGKA (KDA) 2016

Assalamu’alaikum Warohmatullahi Wabarokatuh. Alhamdulillah, segala puji hanya kehadirat Allah Subhana Wata’ala yang telah memberikan nikmat kesehatan dan kesempatan sehingga buku KECAMATAN DALAM ANGKA 2016 dapat terpublikasikan. Seperti halnya dengan publikasi yang sama pada tahun sebelumnya, buku ini berisi informasi tentang kewilayahan dari Keadaan Geografi, Pemerintahan, Kependudukan, hingga Sosial-Ekonomi. Penghargaan setinggi-tingginya dan ucapan terimakasih disampaikan kepada…

Read More

Plt Bupati Purbalingga Teken MoU Penyelenggaraan PIRN XVII 2018.

PURBALINGGA – Kabupaten Purbalingga siap menjadi tuan rumah penyelenggaraan Perkemahan Ilmiah Remaja Nasional (PIRN) ke XVII yang diselenggarakan oleh Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) pada 8 – 15 Juli mendatang. Hal itu diungkapkan Plt Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi, SE, BEcon saat menerima audiensi perwakilan LIPI, di Ruang Kerja Wakil Bupati, Selasa (26/6). “Kami berterima…

Read More

PLT. BUPATI BANTU REHAB PEMBANGUNAN BALAI DESA DAGAN

Plt. Bupati Purbalingga Dyah Hayuning Pratiwi, SE. B.Econ. MM. berikan bantuan untuk pembangunan rehabilitasi Balai Desa Dagan sejumlah Rp. 150 juta melalui Bantuan Keuangan Khusus (BKK). Selain bantuan pembangunan balai desa, Plt.Bupati juga sampaikan bantuan 269 paket rasbangga dari Dinas Ketahanan Pangan dan Peternakan, PMT ibu hamil dan balita dari Dinas Kesehatan, bantuan alat bantu…

Read More

PENARIKAN DAN EXPO MAHASISWA KKN MUHAMMADIYAH UNTUK NEGERI PERIODE V DI KABUPATEN PURBALINGGA

PurbalinggaNews – Berbagai olahan makanan produk lokal Purbalingga dikembangkan mahasiswa KKN Mu periode ke 5 (lima) tahun 2018. Olahan makanan tersebut sebagian besar berbahan dasar singkong, ketela dan pisang yang memang melimpah dan ada setiap saat di hampir seluruh wilayah Kabupaten Purbalingga sehingga memudahkan mahasiswa untuk mengembangkan inovasi-inovasi kreatifnya menciptakan produk makanan olahan baru. Seperti diketahui,…

Read More